Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

Koleksi Referensi : Statistika dan Buku Tahunan

Gambar
A. STATISTIKA Statistika merupakan salah satu koleksi referensi yang memuat isi tentang ilmu pengetahuan yang memiliki hubungan dengan cara-cara mengumpulkan, menabulasi, menggolongkan, menganalisis, dan mencari keterangan yang berarti dari data, dan biasanya berupa bilangan atau angka. Statistika akan lebih mudah menghasilkan suatu kesimpulan atau keputusan tertentu. Pada statistika terdapat dua jenis, yaitu diantaranya sebagai berikut. 1) Statistika Deskriptif , jenis statistika yang mempelajari berbagai tata cara penyusunan dan penyajian data yang dikumpulkan dalam satu penelitian tersebut. Jenis statistika ini hanya menggambarkan karakter daru suatu sampel atau data yang didapat. Sehingga dapat dikatakan bahwa statistika jenis ini tidak dimaksudkan untuk membuat kesimpulan yang lebih luas. Contoh statistika deskriptif: 2) Statistika Inferensial , jenis statistika yang berkenaan dengan cara penarikan kesimpulan berdasarkan data yang diperoleh dari suatu sampel.